Tentang AHa!?

Saya yakin Anda pernah bingung, panik karna belum menemukan jawaban atas pertanyaan yang ada di benak Anda.

Dan tiba-tiba tercetuslah jawaban/ide.
Anda berteriak "AHa!?".
Itulah moment "AHa" Anda.
"AHa" adalah keterkejutan yg nikmat.

Semakin banyak "AHa" semakin baik. Artinya, Anda adalah pemikir kreatif yang produktif.

Ada yang menemukan "AHa"nya melalui lamunan, permenungan/dalam diam, melalui suasana yang hiruk-pikuk/di tengah keramaian.
Jadi, momentum "AHa" itu bisa terjadi di mana saja, kapan saja.

Saya bisa menemukan momentum "AHa" di mana saja. Ada yang ketemu saat baca buku/email/majalah/iklan, browsing internet,ikut milis, dengar radio, ngobrol, ikut seminar, nonton tv/film, JJS, dengar musik, menguping pembicaraan orang lain, mandi, menyetir, dsb. Yang jelas, banyak banget.

Anda pun tentunya punya banyak momentum "AHa" seperti saya. Temukan sebanyak mungkin "AHa" Anda. Pasang mata, pasang kuping. Jadilah orang yang peka untuk menangkap momentum "AHa" ini. Bergeraklah, jangan diam saja. Lakukan sesuatu.
Jadikan itu pembuka jalan untuk sukses Anda.

TRANSFORMASI : RE-CODING

Sebab kamu tahu, bahwa kamu telah ditebus (dibayarkan untuk membebaskan) dari cara hidup yang sia-sia (foolish/useless way of life/behaviour/heritage/tradition, worthless manner of life, vain conversation, frivolous habits of life) I Ptr 1 : 18”
1. Kehidupan yang baru adalah cara/bagaimana menjalani kehidupan yang berguna, tidak bodoh, bermanfaat, tidak sembrono, dan memiliki perkataan yang tidak sia-sia.

2. “Karena itu, perhatikanlah dengan seksama, bagaimana kamu hidup… (Ef 5 : 15)”, Hendaklah ia juga mempunyai nama baik di luar jemaat .. (I Tim 3 : 7).
Kekristenan bukan hanya bicara relasi dengan Tuhan melainkan juga memiliki reputasi/nama baik, testimony dari relasi terhadap sesamanya.

1 komentar:

Anonim mengatakan...

hello Ko :) waa blog nya uda banyak banget post nya. ngalahin aku hehe xp. main" ke blog aku yaa. mau tukeran link?